E-PUNTEN (PENCATATAN ELEKTRONIK PENDUDUK TIDAK TETAP) SEBAGAI INOVASI PELAYANAN PUBLIK DI KOTA BANDUNG

Nurhadi Nurhadi, Diki Suherman

Abstract


Sudah menjadi kewajiban pemerintah memberikan pelayanan public untuk warganya. Melalui pelayanan yang mudah, cepat dan tidak berbelit untuk kebutuhan masyarakat. Di Kota Bandung E-Punten (Pencatatan Elektronik Penduduk Tidak Tetap) merupakan salah satu inovasi dalam pengelolaan surat keterangan tempat tinggal sementara yang menjadi urusan penyelenggaraan e-government administrasi kependudukan Dinas Kependudukan Kota Bandung. Diberikan kepada warga negara Indonesia yang tinggal sementara di suatu tempat. Surat keterangan tempat tinggal sementara merupakan peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 04 Tahun 2015 yang menyebutkan bahwa setiap penduduk tidak tetap wajib memiliki SKTS. Maka E-Punten menjadi fasilitas bagi pendatang dari luar kota bandung yang ingin menetap di kota bandung Dalam penelitian menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Aplikasi e-punteun sebagai inovasi pelayanan public di Kota Bandung. Adapun hasil penelitian berkaitan dengan aspek ketersediaan informasi tentang produk layanan aplikasi e-Punten yang diinformasikan kepada masyarakat tentang aplikasi e-Punten dan sosialisasi program kependudukan kepada kecamatan setempat serta melalui  media sosial bahwa masih aktif & berjalan.


Full Text:

PDF

References


Agustina, F., & Rochim, A. I. (2014). Kualitas Pelayanan Penerbitan Dokumen Surat Keterangan Tinggal Sementara (Skts) Di Kecamatan Rungkut Kota Surabaya Tahun 2014. Kualitas Pelayanan Penerbitan Dokumen Surat Keterangan Tinggal Sementara (Skts) Di Kecamatan Rungkut Kota Surabaya Tahun 2014, 23, 79–86.

Arief. (2003). Pemasaran Jasa Dan Kualitas Pelayanan. Bayu Media Publishing.

Barnes, Stuart J; Vidgen, R. (2003). Measuring web site quality improvements: a case study of the forum on strategic management knowledge exchange. Industrial Management & Data Systems.

Bressolles, G. and D. F. (2011). Service Quality, Customer Value And Satisfaction Relationship Revisited For Online Wine Websites. AWBR International Conference 9–10 June 2011. Bordeaux Management School – BEM– France.

Creswell, J. W. (2018). Keterampilan Esensial Untuk Peneliti Kualitatif. Pustaka Pelajar.

Handoyo, E. (2012). kebijakan publik. widya karya.

Indrajit, R. E. (2006). Electronic Governement,Strategi Pembangunan dan Pengembangan Sistem Pelayanan Publik Berbasis Teknologi Digital. CV Andi Offset.

J, K. (2010). Perencanaan Strategis Sistem Informasi (SI) Pada Pemerintah Kabupaten Timor Tengah Selatan. Tesis, Universitas Gadjah Mada.

M. Nur Rianto. (2010). Dasar Dasar Pemasaan Bank Syariah. Alfabeta.

Mulyadi, Deddy. Hendrikus Gedeona, N. A. (2018). Administrasi Publik untuk Pelayanan Publik. CV Alfabeta.

Rachman, R., Hunaifi, N., Sulatriningsih, R. D., Informatika, B. S., & Sanjaya, A. R. (2020). ANALISA KEPUASAN PENGGUNA APLIKASI E-. 2(2), 158–167.

Rushananto. (2014). Kebijakan Publik. Kebijakan Publik, 1993, 15.

Simamora, B. (2003). Memenangkan pasar dengan pemasaran efektif dan profitabel. Gramedia Pustaka Utama.

Sri, M. (2014). Pelayanan Terpadu Administrasi Kecamatan. CV Indra Prahasta Bandung.

Suaib, M. R. (2016). Pengantar Kebijakan Publik.

Suharto, E. (2003). Kebijakan Sosial sebagai Kebijakan Publik. Alfabeta.

Suherman, D. (2020). Penyelenggaraan E-Goverment di Kabupaten Bandung Sebagai Upaya Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik. Publica: Jurnal Pemikiran Administrasi Negara, 12(2), 101–111.

Tandon, U., Ravi, K., Ash, N. (2017). Customer Satisfaction as Mediator Between Website Service Quality and Repurchase Intentio.

Tasunar, N. (2006). Kualitas Layanan Sebagai Strategi Menciptakan Kepuasan Pada Pangkalan Pendaratan Ikan Morodemak. Jurnal Sain Pemasaran Indonesia, Vol V, No.

Tjiptono, F. (2005). Prinsip-prinsip total quality service.

Tjiptono, F. (2016). Service Quality dan Satisfaction.

Tri Ispranto. (2017). Pendatang di Kota Bandung Harus Permisi Lewat e-PunTEN. In https://news.detik.com/berita-jawa-barat/d-3632470/pendatang-di-kota-bandung-harus-permisilewat-e-punten.




DOI: https://doi.org/10.53675/neopolitea.v3i1.497

Article Metrics

Abstract view : 340 times
PDF - 477 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 Jurnal Neo Politea has been indexed on:

       

 

 

 





________________________________________________

Neo Politea: Jurnal Ilmiah Administrasi Negara - EISSN: 2775-1007

Address: Jl. Cisaranten Kulon No.140, Cisaranten Kulon, Kec. Arcamanik, Kota Bandung, Jawa Barat 40293